Bawaslu Koordinasi Penjajakan Kerjasama dengan PC NU Kabupaten Demak
|
Demak- Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Kabupaten Demak terus berupaya membangun kerja sama dengan stakeholder untuk menyukseskan pengawasan Pemilu dan Pemilihan (Pilkada) Serentak 2024.
Koordinator Divisi Hukum, Humas dan Data Informasi Bawaslu Demak Amin Wahyudi melakukan koordinasi dengan salah satu Organisasi Islam terbesar di Indonesia yaitu di Pengurus Cabang Nahdlatul Ulama (PC NU) Kabupaten Demak, Kamis (25/11/2021).
Baca Juga: Tepat di Hari Guru, Bawaslu Ajak PGSI Tingkatkan Pengawasan Partisipatif
Amin Wahyudi mengatakan, kegiatan koordinasi ini sebagai upaya penjajakan mambangun kerjasama antara Bawaslu Demak dengan PC NU Kabupaten Demak. Hal tersebut diungkapkan karna terkait erat pada pengawasan Pemilu dan Pemilihan 2024 mendatang. (AS).